Vol. 1 No. 10 (2025): Menulis - Oktober

Published: 2025-10-02

Menulis : Jurnal Penelitian Nusantara adalah jurnal multidisiplin yang bertujuan untuk mempublikasikan hasil-hasil penelitian yang relevan dalam berbagai bidang ilmu, baik ilmu sosial, humaniora, sains, teknologi, hingga kajian budaya Nusantara. Jurnal ini menjadi wadah bagi akademisi, peneliti, dan praktisi untuk berbagi temuan penelitian, inovasi, dan kontribusi pemikiran yang dapat memperkaya pengetahuan serta memberikan solusi bagi permasalahan di masyarakat.

Dengan berfokus pada perspektif Nusantara, jurnal ini mendukung artikel-artikel yang membahas isu-isu lokal hingga nasional, dengan harapan dapat memperkaya literatur akademik dan memajukan pemahaman tentang keberagaman dan kompleksitas Nusantara. Setiap artikel yang diterbitkan melalui proses peninjauan sejawat yang ketat untuk menjaga kualitas dan keabsahan ilmiah.

Articles
Analisis Pembersihan Cache Memori dalam Meningkatkan Kinerja CPU dan Memaksimalkan Proses Mikroprosesor
225 163 Page 413-416
Perancangan Media Promosi Brand T- shirt Galanthus Nivalis
79 33 Page 46-52
Hubungan Stigma Dengan Tingkat Stres Pasien Odhiv Di Yayasan Cita Andaru Bersama Kota Tangerang
170 120 Page 128-139
Penerapan Sistem Informasi Akuntansi Dalam Pengelolaan Data Transaksi Pembayaran Nasional
192 145 Page 252-260
Perancangan Media Informasi Pariwisata Kota
105 69 Page 38-45